SPF
Dikembangkan bersama para dermatolog, CeraVe menawarkan rangkaian produk perawatan kulit dengan ceramides untuk membantu mengunci kelembapan dan menjaga skin barrier.​​

CeraVe: Dikembangkan bersama Dermatolog

CeraVe dikembangkan dengan bantuan dokter kulit dan dermatolog terkemuka, yang memahami kebutuhan kulit setiap individu. Oleh karena itu, CeraVe menawarkan solusi perawatan yang terbukti secara klinis. Tidak hanya itu, moisturizer CeraVe sangat cocok untuk menghidrasi kulit secara mendalam, sehingga menjaga kelembapan tanpa meninggalkan rasa berminyak. Setiap produk dirancang untuk membantu menjaga kulit lembab dan sehat, sehingga membuat CeraVe sebagai skincare terpercaya dan menjadi pilihan utama bagi mereka yang peduli pada kesehatan kulit.

Cerave MVE Technology
Cerave Products Developed With Dermatologists

Teknologi CeraVe​

CeraVe menggunakan teknologi MVE (Multivesicular Emulsion) yang memungkinkan pelepasan bahan aktif secara bertahap untuk memastikan kelembapan kulit terjaga sepanjang hari. Produk-produk CeraVe, termasuk moisturizer, secara khusus diformulasikan untuk menghidrasi kulit dan menjaga kulit lembab lebih lama. CeraVe hadir untuk memberikan solusi perawatan kulit yang sesuai dengan iklim tropis, sehingga menjadikannya sebagai pilihan skincare terpercaya bagi konsumen di Indonesia.

CeraVe Sejak 2006​

​ CeraVe diluncurkan pada 2006 dengan tiga produk utama:​ Moisturizing Cream, Moisturizing Lotion, dan Hydrating Cleanser​

Cerave Moisturising Cream, Lotion & Cleanser

CERAVE DIKEMBANGKAN DENGAN PARA DERMATOLOG​

Message
Download Chrome